Patroli Prekat Malam Bhabinkamtibmas Polsek Lemahabang

    Patroli Prekat Malam Bhabinkamtibmas Polsek Lemahabang

    POLRES KARAWANG POLDA JABAR – Bhabinkamtibmas Polsek Lemahabang Polres Karawang Polda Jabar Brigpol Jerico Pasaribu, S.H., M.H., melaksanakan patroli Prekat (Presisi Karawang Terpadu) di wilayah Kecamatan Lemahabang Kabupaten Karawang Provinsi Jawa Barat, pada Senin (6/1/2025) malam.

    Hal itu dilaksanakan, agar kondisi Kamtibmas di lingkungan masyarakat tetap terjaga dengan kondusif.

    "Polisi, melaksanakan patroli Prekat dengan cara menyisir obyek vital yang dianggap rawan Gukamtibmas dan aksi kejahatan malam lainnya, " ujar Kapolsek Lemahabang Ipda Herawati, S.H., mewakili Kapolres Karawang AKBP Edwar Zulkarnain, S.I.K., S.H., M.H.

    Dirinya menuturkan, bahwa dalam giat tersebut, juga memberikan arahan kepada warga sekitar.

    "Masyarakat kita ajak untuk berperan serta dalam menciptakan situasi aman dan kondusif, melaporkan setiap kejadian yang ada di lingkungannya kepada Bhabinkamtibmas atau menghubungi Lapor Bu Kapolsek Lemahabang, ” tuturnya.

    Dirinya memastikan, bahwa pihak Polsek Lemahabang Polres Karawang Polda Jabar, senantiasa hadir di tengah masyarakat.

    "Polisi, hadir di tengah masyarakat untuk membantu masyarakat, baik dalam menciptakan Kamtibmas, giat kemanusiaan, gotong royong, bakti sosial, kerja bakti dan giat lainnya di lingkungan masyarakat, " tuturnya.

    Diketahui, Polsek Lemahabang Polres Karawang Polda Jabar, terus berkomitmen untuk mewujudkan program Polres Karawang CAKEP (Cekatan, Adaptif, Kolaboratif, Empati, Presisi) serta program Quick Wins Presisi. (red)

    Polres Karawang_AKBP Edwar Zulkarnain.

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Ingatkan Bahaya TPPO Kepada...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Telukjambe Timur Laksanakan Patroli...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Guna Mencegah Gukamtibmas, Kapolsek Rengasdengklok Turun Langsung Melaksanakan Patroli KRYD
    Bukti Adanya Sinergitas TNI, Polri  Bhabinkamtibmas Polsek Rengasdengklok Bersama Babinsa TNI Ngobrol Bareng Santai
    Polsek Rengasdengklok melaksanakan Giat pengamanan ibadah kebaktian di Gereja
    Hendri Kampai: Makan Siang Bergizi Gratis (MBG) Itu Tidak Gratis, Tapi Dibayar Pemerintah, Ingat Itu Deddy!
    Kegiatan Pengaturan Arus Lalu Lintas Dilakukan Anggota Polri Guna Urai Kemacetan di Lampu Merah Tanjungpura Karawang
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Guna Mencegah Gukamtibmas, Kapolsek Rengasdengklok Turun Langsung Melaksanakan Patroli KRYD
    Bukti Adanya Sinergitas TNI, Polri  Bhabinkamtibmas Polsek Rengasdengklok Bersama Babinsa TNI Ngobrol Bareng Santai
    Polsek Rengasdengklok melaksanakan Giat pengamanan ibadah kebaktian di Gereja
    Hendri Kampai: Makan Siang Bergizi Gratis (MBG) Itu Tidak Gratis, Tapi Dibayar Pemerintah, Ingat Itu Deddy!
    Srikandi Polsek Telukjambe Timur Gelar Giat Sambang di Desa Binaan
    Polsek Ciampel, Bhabinkamtibmas Desa Tegallega Melaksanakan Sosialisasi TPPO (Tindak Pidana Perdagangan Orang) dan Memberikan Pesan-Pesan Kamtibmas Kepada Masyarakat Di Wilayah Desa Tegallega Kec.Ciampel Kab. Karawang.
    Personel Polsek Lemahabang Imbau Warga Jangan Gunakan Knalpot Tidak Sesuai Spesifikasi Teknis
    Cegah Gukamtibmas Siang Hari, Polsek Rengasdengklok Giat Patroli Dan Sambangi Karyawan SPBU
    Personil Unit Lantas Polsek Klari Lakukan Pengamanan Dan Monitoring Arus Lalin Pasca Operasi Lilin Lodaya 2024
    Patroli Prekat Polsek Pangkalan Kontrol Situasi Kamtibmas di Obvit SPBU Pertamina
    Giat Patroli dialogis Ritunitas Anggota Polsek Tempuran Sambangi Masyarakat pada malam hari guna menyampaikan himbauan Kamtibmas 
    Rapat Musrenbang Desa Kutagandok, Dihadiri Bhabinkamtibmas Dan Bhabinsa TNI Koramil 0404/Rdk
    Anggota Polsek Tirtajaya melaksanakan razia Minuman keras (Miras) terutama Miras Oplosan di Wilayahnya
    Cegah Gukamtibmas, Malam Hari, Polsek Rengasdengklok Laksanakan Patroli Dan Sambangi Karyawan SPBU

    Ikuti Kami